Text
Pedoman Audit Internal
Buku ini berisikan pedoman praktis yang bersumber dari pengalaman kerja para tim audit, baik yang berada di dalam perusahaan induk maupun anak perusahaan. Buku ini akan menunjang kinerja tim audit, memastikan bahwa pekerjaannya sesuai dengan standar profesional, membuat standar bagi internal audit department serta sumber informasi dan pegangan bagi staf audit dalam menghadapi beberapa masalah yang bisa memengaruhi mutu pekerjaan.
A. Pendahuluan
B. Internal Audit Division
C. Audit Process
D. Audit Administration
E. Audit Approach (Pendekatan Pemeriksaan)
F. Risk Management
G. Good Corporate Governance
H. Contoh Kasus
BT00141 | 657.45 ALF p | Perpustakaan Sjarlis Iljas (657) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain