Text
Strategi Pemasaran Melalui Media Sosial Dalam Meningkatkan Occupancy Pada Hotel Aerotel Smile Makassar
Hasil penelitian ini menunjukkan nilai skor IFAS 2,37 menunjukkan posisi internal yang kuat, nilai skor EFAS 3,03 menunjukan bahwa perusahaan merespon peluang yang ada dengan cara yang luar biasa dan menghindari ancaman-ancaman di pasar industrinya. Pada diagram Cartesius menunjukkan posisi perusahaan dalam keadaan agresif yaitu sangat menguntungkan bagi perusahaan yang berada pada Kuadran 1. Untuk matrik SWOT Hotel Aerotel Smile Makassar berada pada kotak SO, dimana perusahaan mampu memanfaatkan peluang yang ada dengan kekuatan yang dimiliki perusahaan, hal ini baik bagi Hotel Aerotel Smile Makassar untuk mengurangi kelemahan dan meminimalisir ancaman agar dapat meningkatkan Occupancy.
SK00340 | 2018 AND s | Perpustakaan Sjarlis Iljas (R-2018) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Referensi |
Tidak tersedia versi lain