Text
Pengaruh Pelatihan Profesional Dan Personalitas Terhadap Minat Mahasiswa Akuntansi ITB Nobel Makassar Dan Universitas Hasanuddin Makassar Berkarir Menjadi Akuntansi Publik
Hasil yang didapatkan secara simultan pelatihan profesional dan personalitas berpengaruh signifikan terhadap minat mahasiswa akuntansi ITB Nobel Makassar dan Universitas Hasanuddin Makassar berkarir menjadi akuntansi publik. Secara parsial, terdapat pengaruh yang signifikan secara simultan dari variable independen yang berupa Pelatihan Profesional dan personalitas terhadap variabel dependen berupa minat Mahasiswa akuntansi berkarir menjadi akuntan Publik. Mahasiswa akuntansi yang memilih karir menjadi akuntan publik menganggapan pelatihan profesional dan personalitas berpengaruh dalam pemilihan untuk menjadi akuntan publik. semakin cocok kepribadian seseorang dengan pekerjaan menjadi akuntan publik maka minat menjadi akuntan publik menjadi tinggi. Mahasiswa akuntan yang memilih berkarir sebagai akuntan publik cenderung memiliki presonalitas profesional.
SK00397 | 2017 DIM p | Perpustakaan Sjarlis Iljas (R-2017) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Referensi |
Tidak tersedia versi lain