Text
Pengaruh Pendidikan Dan Sikap Kerja Terhadap KInerja Melalui Motivasi Di Bank Tabungan Negara Kantor Cabang Jakarta Kuningan
Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1). Pendidikan berpengaruh positif dan signifikan tehadap kinerja karyawan pada PT Bank Tabungan Negara (persero), Tbk.Kantor Cabang Jakarta Kuningan secara langsung. sedangkan pengaruh tidak langsung melalui motivasi kerja karyawan adalah tidak signifikan. 2). Sikap kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap motivasi kerja karyawan pada Bank Tabungan Negara (Persero), Tbk. Kantor Cabang Jakarta Kuningan. Sedangkan pengaruh tidak langsung melalui motivasi kerja adalah tidak signifikan. 3). Motivasi berpengaruh psitif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT Bank Tabungan Negara (Persero), Tbk. Kantor Cabang Jakarta Kuningan.
TS01608 | 2016 AME p | Perpustakaan Sjarlis Iljas (R-2016) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Referensi |
Tidak tersedia versi lain